Text
Efektivitas Teknik Marmet Dan Pijat Oksitosin Terhadap Kelancaran Asi Pada Ibu Post Partum Di Peraktek Bidan Mandiri (PMB) Rosita Kota Pekanbaru
Air Susu Ibu (ASI) merupakan makanan terbaik bagi bayi terutama pada masa-masa awal usia kehidupannya. ASI terbukti mempunyai keunggulan yang tidak dapat digantikan oleh makanan dan minuman manapun karena ASI mengadung zat gizi yang paling tepat dan lengkap untuk pertumbuhan dan perkembangan bayi. Permasalahan pada menyusui dapat menyebabkan gagalnya pemberian ASI Esklusif, salah satunya faktor penghambat dalam pemberian ASI adalah produksi ASI. Kelancaran ASI yang kurang dan lambat keluar dapat menyebabkan ibu tidak memberikan ASI pada bayinnya dengan cukup. Teknik marmet dan pijat oksitosin merupakan tindakan alternatif untuk meningkatkan produksi ASI sehingga ASI lancer keluar. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui efektivitas kelancaran produksi ASI pada ibu post partum yang dilakukan teknik marmet dengan pijat oksitosin. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini Analitik kuantitatif dengan metode Praeksperimen dengan desain
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain