Gangguan jiwa merupakan salah satu dari masalah kesehatan terbesar selain penyakit degeneratif, kanker, dan kecelakaan. Kekambuhan pada pasien gangguan jiwa terjadi karena timbulnya gejala yang sama seperti sebelumnya. Koping keluarga dan status ekonomi dari keluarga dapat memicu munculnya kekambuhan pada pasien gangguan jiwa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan koping keluarga d…